STRATEGI DINAS PERHUBUNGAN DALAM PEMELIHARAAN TERMINAL TIPE C DI PASAR ANTRI BARU KOTA CIMAHI

  • Hani Nur Yanti Universitas Jenderal Achmad Yani
  • Tinda Irawaty Universitas Jenderal Achmad Yani
  • Wawan Gunawan Universitas Jenderal Achmad Yani
Keywords: Strategi Dinas Perhubungan, Pemeliharaan Terminal.

Abstract

Judul skripsi “Strategi Dinas Perhubungan dalam Pemeliharaan Terminal Tipe C di Pasar Antri Baru Kota Cimahi”. Fenomena masalah dalam penelitian ini tidak terpeliharanya Terminal Pasar Antri Baru Kota Cimahi oleh Dinas Perhubungan. Rumusan masalah bagaimana strategi Dinas Perhubungan dalam pemeliharaan Terminal tipe C di Pasar Antri Baru Kota Cimahi. Tujuan penelitian mendeskripsikan dan menganaliasis strategi Dinas Perhubungan tentang pemeliharaan terminal. Teori yang digunakan Mulgan (Dalam Suwarsono, 2013:70) dalam beberapa indikator pertama purposes (Tujuan), kedua environtment (Lingkungan), ketiga direction (Pengarahan), keempat action (tindakan), dan terakhir learning (pembelajaran).

​Metode penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Teknik analisis data melalui mereduksi data, penyajian data dan menarik kesimpulan. Teknik pengumpulan data dan wawancara, observasi dan dokumentasi. Unit analisis Dinas Perhubungan Kota Cimahi. Informan meliputi Ketua Sub.bagian Terminal, Kepala Terminal, sopir angkutan kota dan masyarakat sekitar terminal. Hasil penelitian menunjukan tidak adanya strategi pemeliharan di Terminal Pasar Antri Baru oleh Dinas Perhubungan karena tanah terminal adalah tanah sewa. Dalam dimensi purposes (Tujuan) tidak ada tujuan pemeliharaan untuk mengoptimalkan pemeliharaan terminal, kedua environtment (Lingkungan) lingkungan terminal yang tidak terawat, ketiga direction (Pengarahan) tidak adanya bimbingan, intruksi dalam pemeliharaan terminal, keempat action (tindakan) Dinas Perhubungan tidak melakukan pengambilan keputusan yang baik serta pertimbangan dalam pemeliharaan, dan terakhir learning (pembelajaran) tidak dilakukannya evaluasi dan peninjauan kembali setiap tahun dalam mengetahui pengembangan pemeliharaan.

References

DAFTAR PUSTAKA
Buku
Assauri, S. (2011). Strategic Management Sustainable competitive advantages. Gramedia.
David, F. R. (2001). Manajemen Strategis. Jakarta: Dirgantoro, Crown.
David, F. R. (2009). Manajrmrn Stratrgis. Jakarta: Selemba Empat.
Grant, R. M. (2010). Analisa Strategi Kontemporer:Konsep, Terbaik, Aplikasi. Jakarta: Ghalia Indonesia.
Gunawan, W. (2020). Kamus Ilmu Pemerintahan. Jakarta: Bee Media Pustaka.
I. K., S. (2018). Pengantar Ilmu Pemerintahan. Bandung: Reika Aditama.
moelong, L. J. (2012). Metode penelitian kualitatif. Bandung : PT. Remaja Rosdakarya.
Sutopo.H. (2002). Pengatar Penelitian Kualitatif. Surakarta: Universitas Sebelas Maret Press.
Suwarsono. (2012). Strategi Pemerintahan. Jakarta Selatan: Pusat Studi Metropolitan.
Suwarsono. (2012). Strategi Pemerintahan. Jakarta Selatan: Pusat Studi Metropolitan.
Syafiie, K. (2017). Pengantar Ilmu Pemerintahan. Bandung: PT Refika Aditama.
Jurnal
Putriaji, D. (2023). Redesain Pasar Antri Baru dan Terminal Pasar Antri Kota Cimahi Dengan Konsep Integrated Area. JURNAL POSTER PIRATA SYANDANA.
Dokumen
Indonesia. Undang – Undang Nomor 9 tahun 2015 tentang Perubahan Kedua atas Undang – Undang Nomor 23 tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5587) sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2015 tentang Penetapan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2014 tentang Perubahan atas Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah Menjadi Undang-Undang. Sekretariat Negara. Jakarta.
Indonesia. Peraturan Menteri Perhubungan Republik Indonesia Nomor PM 132 Tentang Penyelenggaraan Terminal Penyelenggaraan Nagkutan Jalan. Sekertarian Negara. Jakarta.
Cimahi. Peraturan Daerah Kota Cimahi Nomor 18 Tahun 2011 Tentang Penyelenggaraan Perhubungan. Pemerintah Kota Cimahi. Cimahi.
Indonesia. Peraturan Menteri Perhubungan Nomor 31 tahun 1995 Tentang Termnal Transportasi Jalan Menteri Perubungan. Sekertarian Negara. Jakarta.
Cimahi. Peraturan Daerah Kota Cimahi Nomor 8 Tahun 2008 Tentang Dinas Derah. Pemerintah Kota Cimahi. Cimahi.
Indonesia. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 322 Tahun 2009 Tentang Lalu Lintas Angkatan Jalan. Sekertarian Negara. Jakarta.
Cimahi. PeraturanWali Kota Cimahi Nomor 59 Tahun 2021 Kedudukan, Susunan Organisasi , Tugas Dan Fungsi Sera Tata Kerja Perangkat Daerah Kota Cimahi. Pemerintah Kota Cimahi. Cimahi.
Website :
Terminal Pasar Antri Baru Kota Cimahi, 2023. [Online]
Avaliable at:
https://goo.gl/maps/SDGxffreQUg2k6zy6
[Diakses 18 Agustus 2023]

Open Data Kota Cimahi, 2022. [Online]
Avaliable at:
https://opendata.cimahikota.go.id
[Diakses 12 Mei 2024]
Kota Cimahi,2024. [Online]
Avaliable at:
https://cimahikota.go.id
[Diakses 12 Mei 2024]

Mall Pelayanan Kota Cimahi, 2024. [Online]
Avaliable at:
https://mpp.cimahikota.go.id
[Diakses 12 Mei 2024]
Published
2025-02-14
How to Cite
Yanti, H., Irawaty, T., & Gunawan, W. (2025). STRATEGI DINAS PERHUBUNGAN DALAM PEMELIHARAAN TERMINAL TIPE C DI PASAR ANTRI BARU KOTA CIMAHI. Jurnal Praxis Idealis : Jurnal Mahasiswa Ilmu Pemerintahan, 2(1). https://doi.org/https://doi.org/10.36859/jp.v2i1.2671

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>