DIPLOMASI FESYEN INDONESIA MELALUI JAKARTA FASHION WEEK

  • Sintania Nur Amalia Universitas Jenderal Achmad Yani
Keywords: Diplomasi Publik, JFW, Fesyen

Abstract

Jurnal ini menganalisis penggunaan Jakarta Fashion Week (JFW) sebagai instrumen diplomasi publik Indonesia terhadap pasar global. JFW menjadi platform penting dalam memperkenalkan desainer dan produk fesyen Indonesia ke pasar internasional. Fesyen Indonesia memiliki potensi besar di pasar global, namun menghadapi tantangan seperti perubahan perilaku konsumen dan kebutuhan akan praktik berkelanjutan. JFW berhasil menjangkau audiens lebih luas melalui penyelenggaraan virtual selama pandemi dan tetap menjadi ajang penting bagi pengembangan industri fesyen Indonesia. Dukungan pemerintah, inovasi teknologi, dan keberlanjutan menjadi kunci dalam memajukan industri fesyen ke pasar global.

References

Associate Press.
(2016). Why The Fashion Industry Will Miss Obama.
https://nypost.com/2016/12/26/how-the-fashion-industry-will-missmichelleobama/p
Bates, K. G.
(2016). Mrs. Obama Saves The Cardigan: 'The Obama Effect' In Fashion.
http://www.npr.org/sections/codeswitch/2016/05/14/477926313/mrsobama-saves-thecardigan-the-obama-effect-in-fashion
Daffa Al Falah, H. A.
(2021
). Analyzing the practice of South Korea’s public
diplomacy in Indonesia: An approach with communication pyramid of public
diplomacy. Journal of Social Studies
(JSS
), ISSN: 1858-2656
(p
); 2721-4036
(e
)
Vol. 17. No. 2
(2021), pp. 197-220 .
Nye, J. S.
(2019). Soft power and Public Diplomacy Revisited. The Hague Journal of
Diplomacy 14.
Published
2024-10-23
How to Cite
Amalia, S. N. (2024). DIPLOMASI FESYEN INDONESIA MELALUI JAKARTA FASHION WEEK. Global Insights Journal : Jurnal Mahasiswa Hubungan Internasional, 1(1). https://doi.org/https://doi.org/10.36859/gij.v1i1.2397